Selasa, 24 Desember 2013

Sikat Gigi Wajib Pelan Pelan

tip sikat
Gosok gigi yang keras memicu kerusakan enamel gigi. Gigi sensitif  terasa nyeri di picu terbukanya denti atau lapisan di bawah email gigi. Terbukanya dentin bisa disebabkan oleh beberapa macam, seperti radang dan salah dalam menyikat gigi. Ketika menyikat gigi cobalah gunakan sikat gigi yang ujungnnya lembut dan sikatlah pelan-pelan.

igi harus disikat dengan lembut dan tanpa tekanan karena email gigi bisa muda rusak. Sikat gigi harus secara rutin diganti. Hal ini untuk mengurangi kemungkinan bulu sikat mencederai gusi.

Banyak orang takut dengan dokter, seperti dokter gigi. Padahal secara rutin memeriksakan gigi ke dokter adalah sangat di anjurkan. Kesehatan gigi seperti gejala gigi sensitif bila terdeteksi secara dini dengan mudah dilakukan pengobatan.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 antusias posting